Powered by Blogger.
===================================================================
Assalamualaikum Sobat Saham Ceria,
Salam sejahtera bagi kita semua,

Untuk meningkatkan kemampuan menulis sobat, silahkan tulis artikel mengenai pasar atau saham, cara kamu memahaminya, suka duka, awal mula, cita-cita, harapan, kesalahan hingga cara memperbaikinya, bedah buku / tulisan trader lain, mitos, dan sebagainya. Ada banyak sekali hal yang bisa kamu tuliskan.

Lebih disukai yang berisikan pengalaman ataupun paparan yang sarat dengan logika dan argumen yang kuat, sehingga sobat lain bisa belajar dari pengalamanmu itu.

Kirimkan tulisan kamu ke sahamceria1@gmail.com dengan format :

Nama penulis : boleh nama pena ataupun nama asli
Email :
Link Blog : (kalau ada)
Judul :
Uraian :
Referensi : (kalau ada)

Panjang tulisan antara 4000-5000 karakter. Tulisan yang menarik akan saya posting di blog ini. Dulu saya memulai untuk memahami pasar ini lewat menulis. Siapa tahu kamu pun juga begitu.

Semoga sukses dan salam trader!
===================================================================

Harmonic Patterns

Posted by Saham Ceria

Pola-pola harmonis (harmonic patterns) didasarkan pada asumsi bahwa dalam pergerakan harga saham sesekali ditemukan pola-pola yang berulang dan konsisten. Pola yang dimaksud dibangun tidak hanya dari 3 titik (A-B-C), melainkan 4 titik (A-B-C-D), dimana jika persyaratan A-B-C telah terpenuhi, maka letak titik D kemungkinan bisa diprediksi. Metode ini merupakan salah satu pendekatan technical swing trading dengan memanfaatkan perangkat Fibonacci. Jika kamu salah satu penggemar chart patterns, maka harmonic patterns ini layak buat kamu coba. Kunci sukses menggunakan ini adalah mengenali pola tersebut dengan baik.

Diagram di bawah ini saya ambil dari Protrader.com

Harmonic Patterns


Selanjutnya pada diagram di bawah ini memuat pola-pola yang baru belakangan ini saya tau, seperti Nen-Star, Cypher, dan Swan.

Harmonic Patterns

Bagaimana cara menggunakannya? Silahkan ikuti algoritma di bawah ini (Sumber : Newtrader.club

Harmonic Patterns Algoritma

Apakah nilai-nilai ini merupakan standard yang pasti? Jawabnya, tidak ada yang pasti di analisa teknikal. Selamat ber-harmonic ria.

Related Post



Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...